TheBeginningofEverything

The Beginning of Everything

Buku yang memainkan perasaan dan logika

 

Anak emas, Ezra Faulkner percaya bahwa setiap orang memiliki sebuah tragedi yang menunggu mereka. Hingga dalam satu malam yang spektakuler, seorang sopir nekat menghancurkan lutut Ezra, karier atletiknya, dan kehidupan sosialnya. 

Ezra bertemu dengan gadis baru, Cassidy Thorpe. Cassidy tidak seperti orang yang pernah Ezra temui, sangat cerdas, dan bertekad untuk membawa Ezra berpetualang bersama yang tak berujung. 

Robyn Schneider menulis The Beginning of Everything dengan cerdas, dan menyayat hati. Novel tentang bagaimana sulitnya untuk memainkan bagian yang orang harapkan, dan bagaimana awal yang baru bisa berasal dari ujung hingga mendadak tragis.

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *