Djakarta Warehouse Project 2015: Pecah bangettt, Anak Trax!
Sayang banget kalau lo sampai nggak datang ke Djakarta Warehouse Project 2015, festival dance music terbesar di Asia Tenggara itu!
Sayang banget kalau lo sampai nggak datang ke Djakarta Warehouse Project 2015, festival dance music terbesar di Asia Tenggara itu!
Beberapa pekan yang lalu, 101.4 Trax FM Jakarta mendapatkan kesempatan untuk bisa interview dengan Martin Garrix di Djakarta Warehouse Project 2014! (yeay!) dan Trax Troopers yang beruntung berangkat ke DWP14 dan mewawancarai DJ asal Belanda bernama lengkap Martijn Garritsen ini, adalah Dmust Akira! Martin Garrix masih tergolong DJ yang cukup sukses lho, Anak Trax. Merintis karirnya sebagai DJ…