|

Goosebumps [masih] jadi film terlaris

Goosebumps, film komedi horor yang disutradarai oleh Rob Letterman, dan diproduseri oleh Deborah Fortedan Neal H. Moritz , masih menjuarai puncak Box Office, akhir pekan [16-22 Oktober] ini.

Film yang diperankan Jack Black sebagai R.L. Stine, Odeya Rush sebagai Hannah, Dylan Minnette sebagai Zach, Cooper, Amy Ryan, Ryan Lee, Jillian Bell dan Halton ini masih menjadi film terlaris, dengan pendapatan sebesar 37 juta dolar Amerika Serikat [AS], atau sama dengan 501 miliar rupiah.

Film Goosebumps mengalami kenaikan dibandingkan pendapatan minggu lalu sebesar 28,2 juta dolar Amerika Serikat [AS], atau sama dengan 384 miliar rupiah. Dengan pendapatan ini, Goosebumps berhasil mengalahkan The Martian, yang juga tetap sama berada di posisi kedua dengan pendapatan sebesar 28,1 juta dolar AS, atau sekitar 383 miliar rupiah.

Sedangkan, diurutan ketiga chart Box Office ada film Bridge Of Spies dengan penghasilan sebesar 21,2 juta dolar AS, atau sama dengan 288 miliar rupiah.

Sinopsis

Film Goosebumps mengisahkan seorang remaja, Zach Cooper pindah dari kota besar ke kota kecil, dan ia merasa kesal akan hal tersebut. Zach Cooper pun akhirnya memiliki seorang tetangga cantik yang bernama Hannah [Odeya Rush].

Zach sendiri melihat ayah Hannah adalah seseorang yang misterius. Ayah Hannah R.L. Stine [Jack Black] bekerja sebagai seorang penulis buku. Ia sendiri memiliki buku yang bertajuk “Goosebumps”.

Setiap monster yang digambarkan di dalam bukunya begitu nyata, sampai-sampai Stine selalu menjaga bukunya agar monster-monster yang ada di dalam bukunya tetap terkurung di dalam. Stine juga ingin melindungi para pembaca dari monster nyata yang ada di dalam bukunya.

Namun suatu waktu, Zach mengeluarkan monster tersebut secara nggak sengaja. Monster tersebut akhirnya meneror seluruh kota. Akhirnya, Zach, Hannah dan Stine harus berjuang keras untuk mengembalikan para monster ke dalam buku. [teks Ricky – Anak Trax dari Universitas Bunda Mulia | foto foxmovies.com]

Berikut peringkat 10 besar Box Office akhir pekan ini:

Goosebumps – 28,2 juta dolar AS [384 miliar rupiah]
The Martian – 28,1 juta dollar AS [383 miliar rupiah]
Bridge Of Spies – 21,2 juta dolar AS [288 miliar rupiah]
Crimpson Peak – 16,8 juta dollar AS [228 miliar rupiah]
Hotel Transylvania 2 – 15,1 juta dollar AS [205 miliar rupiah]
The Intern – 7,5 juta dollar AS [102 miliar rupiah]
Pan – 7,4 juta dollar AS [100 miliar rupiah]
Sicario – 6,2 juta dollar AS [84 miliar rupiah]
Woodlawn – 5,3 juta dollar AS [72 miliar rupiah]
Maze Runner: The Scorch Trials – 3,6 juta dollar AS [49 miliar rupiah]

Similar Posts

34 Comments

  1. rybelsus coupon [url=https://rybelsus.shop/#]cheapest rybelsus pills[/url] semaglutide online

  2. buy ozempic pills online [url=https://ozempic.art/#]Ozempic without insurance[/url] ozempic cost

  3. buy semaglutide pills [url=http://rybelsus.shop/#]buy semaglutide online[/url] semaglutide cost

  4. cheapest rybelsus pills [url=https://rybelsus.shop/#]semaglutide cost[/url] cheapest rybelsus pills

  5. cheapest rybelsus pills [url=https://rybelsus.shop/#]rybelsus price[/url] buy semaglutide pills

  6. pin up kz [url=https://pinupkz.tech/#]пин ап казино онлайн[/url] пин ап кз

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *