Robot Menari Pendet di Dies Natalis UGM

Satu lagi nih kecanggihan yang dipunyain oleh anak bangsa. Kecanggihan ini bisa diliat di Dies Natalis ke-61 dari Universitas Gajah Mada (UGM), dimana mahasiswa Fakultas Matematika dan Pengetahuan Alam disana ngebikin robot buat meriahin acara Dies Natalis tersebut, dan uniknya robot yang dibikin ini bukan sekedar robot biasa, tapi adalah robot yang bisa menari pendet. Robot ini akan menari apabila mendengar suara nyanyian. Jadi kalau gak ada suara nyanyian, robot ini akan diem aja. Selain itu robot ini juga nyebarin aroma bunga pada saat dia menari. Canggih yah? (Desy)

 

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *