Guardians of The Galaxy
|

Foto pertama dari film Guardians of the Galaxy vol.2

Sutradara film, James Gunn, memposting foto pertama dari sekuel film Guardians Of The Galaxy Vol. 2 di akun twitter pribadinya, Rabu [17/2] kemarin. Ia juga mengkonfirmasi bahwa film tersebut sudah memulai shooting. Terlihat di foto tersebut ada empat karakter yaitu Star-Lord, Drax The Destroyer, Gamora, dan Groot. Guardians Of Galaxy Vol. 2 sendiri diproduseri oleh…