Teletubbies Jadi Inspirasi Serial Loki
| | | |

Teletubbies Jadi Inspirasi Serial Loki Yang Bakal Tayang 9 Juni 2021

Anak Trax siapa yang pas masih kecil hobi nonton kartun Teletubbies? Tau gak sih kalau serial Loki ini ternyata terinspirasi dari Teletubbies lho! Sutradara Loki, Kate Herron mengatakan bahwa ada banyak project yang memang jadi inspirasi serial Loki. Salah satunya adalah Teletubbies yang dianggap menarik banget sama sutradara sampai dijadikan inspirasi. Sayangnya sang sutradara belum…