Cosmic Girls
|

Cosmic Girls ‘diculik’ astronot dalam music video “Mo Mo Mo”

Menyusul debut boy group ASTRO dari Fantagio, kali ini Starship Entertainment juga nggak mau ketinggalan. Seperti yang sudah dijanjikan, girl group rookie Cosmic Girls atau WJSN, merilis music video untuk single debut mereka pada hari ini, Kamis (25/2). Cosmic Girls merupakan girl group rookie yang berada di bawah naungan dua agensi yaitu Starship Entertainment dan Yue Hue Entertainment. Dengan…