Featured | Film | Latest News | News | Trax Guide
Joo Won Bakal Beraksi di Film Terbarunya “Carter” di Netflix
Netflix baru aja ngeluarin teaser film ‘Carter’ pada Jumat (8/7/2022) yang nampilin Joo Won. Doi terlihat siap beraksi dengan bekas luka berbentuk salib di bagia belakang kepalanya sambi megang pisotol. Platform streaming Netflix juga merilis video teaser untuk film yang bakal tayang 5 Agustus nanti. Sampai hari Senin (11/7/22) siang, klip tersebut udah ditonton lebih…