Album Perdana TREASURE Siap Rilis Januari 2021!
Boy grup dibawah naungan YG Entertainment, TREASURE, bakalan rilis album yang judulnya THE FIRST STEP: TREASURE EFFECT, bulan Januari 2021. Album ini juga sekaligus jadi panggung comeback TREASURE di tahun baru. YG Entertainment rencananya bakalan rilis full album perdana TREASURE tanggal 11 Januari 2021 atau sekitar 5 bulan saeudah debut perdana mereka. Sebelumnya, YG Entertainment…