Site icon TRAX

Aksi berbahaya meluncur di drainase memakai kayak

Sekarang ini drainase banyak dipakai para thrill seeker untuk meluncur. Biasanya mereka menggunakan kayak sebagai media papan luncur sampai ke bawah sungai. Nggak sedikit lho yang terluka berkat aksi yang sedang hype di kalangan adrenaline jungkie ini.

Kedua pemuda yang bernama Rush Struges dan Ben Marr ini mencoba menaiki drainase sampai puncak untuk merosot sampai bawah. Lebar kanal drainase dan lebar kayak benar-benar nggak sebanding dan bisa sangat berbahaya jika kehilangan kontrol pada kayak.

Coba deh lihat aksi mereka di bawah ini yang lumayan menantang karena mereka harus melewati ranting dan dahan pohon yang berbahaya jika terkena kepala. Kalau boleh jujur ini adalah sesuatu hal yang sepele yang sangat menyenangkan, tapi berbahaya di waktu yang bersamaan. Who cares? We love extreme sport anyway.

Source: Maxim Indonesia

Jangan kelewatan berita-berita terkini lainnya seputar dunia film, musik, dan entertainment! Streaming terus Trax FM di sini!

Baca juga:
5 tipe cowok di kampus yang banyak ditaksir cewek
Ini dia sate hits yang bikin perut kamu kekenyangan!
Converse dan Neighborhood luncurkan sepatu kolaborasi

Exit mobile version